Sejarah Singkat

Berawal dari keprihatinan terhadap pendidikan di Indonesia yang masih sangat tidak terjangkau bagi masyarakat mene-
ngah di wilayah Jakarta dan sekitarnya, maka pada tahun 1957 diawali dengan 1 kelas di tempat garasi mobil di Petojo VIY, disusul dengan satu kelas jauh digudang becak di daerah Sawah Besar, SMP St. Paulus hadir demi memenuhi
pendidikan.
Yayasan Pendidikan Tanimbar Lestari didirikan pada tahun 1959. Yayasan ini pertama kali meresmikan SMP St Paulus pada tanggal 1 Agustus 1960, yang saat itu mendapat lokasi di Jl KH Hasyim Ashari No.23 Jakarta Pusat. Pada tahun 1977 dipindahkan sebagian di Jl Setia Kawan IV No. 36 pada tahun 1980 dipindahkan ke Jl. Dr Muwardi I No. 33 dan pada tahun 1985 sampe sekarang menempati lokasi Jl. Setia Kawan Raya No. 39-41.
SMP St Paulus berdiri berdasarkan SK No.001/YTL/A1/I/1960 tentangPendirian Sekolah Menengah Pertama ( SMP ) St Paulus.
Demikian Sejarah Singkat SMP St. Paulus